Putussibau - Salah satu peninggalan suku dayak taman yang tertua dan masih ada di Kapuas Hulu adalah Rumah Betang Semangkok. Mau tahu kehidupan disana? Intip yuks. Rumah betang Semangkok ini ...
Jakarta (ANTARA) - Dinas Perindustrian, Perdagangan, Koperasi, Usaha Kecil dan Menengah (PPKUKM) DKI Jakarta menilai batik memiliki potensi ekonomi sebagai warisan budaya Indonesia. "Batik tidak hanya ...
JawaPos.com – Masyarakat Indonesia harus bangga memakai kain batik. Rasa cinta terhadap kain nusantara ini harus terus digelorakan dengan cara memadukannya di kegiatan sehari-hari. Batik adalah sebuah ...
KOMPAS.com - Hari Batik Nasional diperingati setiap tanggal 2 Oktober sebagai penghormatan atas pengakuan UNESCO terhadap batik Indonesia sebagai warisan budaya dunia pada tahun 2009. Perayaan ini ...
"Sebagian budaya suku-suku Kalimantan merupakan hasil adaptasi, akulturasi dan asimilasi unsur-unsur budaya dari suku suku yang menempati wilayah Kalimantan, contohnya sarung Samarinda, sarung tenun ...
Daun doyo ini akan dibuat sebagai serat bahan baku tenun khas suku dayak Benuaq, yang disebut ulap doyo. "Daun doyo ini kemudian dijadikan serat sambil dibilas di air sungai, atau disebut dilorot ...
Ivo mengungkapkan, Kalteng memiliki kekayaan budaya dan tradisi, yang tercermin dalam motif dan kain khas seperti tenun dan batik Dayak yang populer disebut Benang Bintik ( kain bercorak), khas ...
jpnn.com, JAKARTA - INDONESIA dikenal dengan batiknya yang indah. Nah, untuk merayakan Hari Batik Nasional pada 2 Oktober, kita bisa melakukannya dengan berbagai cara. Salah satunya dengan belajar ...
Batik parang adalah salah satu jenis motif batik masyarakat Jawa. Batik parang juga disebut sebagai batik keraton karena hanya digunakan pada acara adat tertentu di lingkungan kerajaan. Lalu ...
KOMPAS.com - Selain mengenakan kain batik, salah satu cara untuk merayakan Hari Batik Nasional adalah dengan mempelajari sejarahnya dan langsung praktik membatik. Kegiatan itu dapat kamu coba di ...
Sedangkan karya Soko Wiyanto memadukan warna emas dengan batik bali. Batik bali dipilih Soko karena Cok Is berasal dari sana. Sedangkan untuk national costume, tema yang dipilih Dayak Butterfly.
Kedua desa itu, yakni Desa Long Peleban dan Long Lejoh, dihuni oleh masyarakat adat suku Dayak Kenyah selama lebih dari satu abad. Setidaknya 700 orang akan direlokasi dan berpotensi kehilangan ...