Berikut adalah penjelasan lebih lengkap mengenai pengertian dari macam magnet, yang dikutip dari modul IPA kemdikbud.go.id. Bagian magnet yang mempunyai gaya tarik terbesar disebut kutub magnet.
Gerakan-gerakan tidak terduga medan magnet Bumi membuat ilmuwan di dunia bertanya-tanya. Planet kita memiliki inti bagian dalam terbuat dari cairan logam yang membuatnya bekerja seperti magnet ...